Selasa, 15 Oktober 2013

CONVERT BENSIN KE GAS

Seiring dengan perubahan pemerintahan di Indonesia, banyak pula berbagai kebijakan baru yang muncul. Premium Harganya sekarang juga mengikuti harga minyak dunia karena subsidi telah dialihkan untuk yang lain, tapi kita bisa menyiasati hal ini. Harga BBM ini sangat mempengaruhi segala aspek perekonomian, harga-harga yang melonjak membuat kita harus semakin cerdas dalam mengatur keuangan.

Untuk kita yang biasa mengisi BBM dengan bensin, mungkin ini yang akan menjadi KUNCI JAWABAN. Solusinya adalah CONVERT mobil kita dari bensin ke gas, dimana BBG RAMAH LINGKUNGAN dan juga jauh LEBIH HEMAT.

CONVERT BENSIN KE GAS
Converter kit adalah alat untuk mengubah bahan bakar dari bensin ke gas. Sifatnya adalah penambahan untuk kendaraan, tidak ada bagian mesin yang dimodif. Untuk beberapa kota yang sudah ada Pom Vigas, bisa mengisi tabung langsung disana sedangkan untuk daerah yang masih belum ada, bisa menggunakan Tabung Gas 3 atau 12 kg.
Apa yang menjadi keuntungan convert bensin ke gas ?
  1. Dari Harga , Vigas 1 lt = Rp5.100  Vs Premium = Rp.7.300 (Selisih Rp2.200 per liter). 
  2. LPG pun mudah didapatkan dimana saja, Harga LPG sesuai daerah masing - masing)
  3. Oktan Gas yang lebih tinggi (100 oktan) lebih tinggi dari Pertamax membuat mesin bekerja dengan lebih ringan dan lebih cepat.
  4. Jarang ganti oli dan busi sehingga mesin jadi lebih awet
Kami menggunakan alat konverter dengan sistem BI-FUEL
  • Ada 2 bahan bakar yaitu bensin dan gas
  • Dapat berpindah dari bahan bakar gas ke bahan bakar bensin tanpa harus mematikan mesin dengan menekan tombol switch di dashboard mobil. 

Pemasangan yang ringkas dan tidak memakan waktu terlalu lama, dikerjakan dengan Teknisi yang sangat handal dibidangnya. 

Untuk pemesanan dan harga, Silahkan kontak kami di : 
Oksana
HP/SMS/WA : 08995955033